Bukan, ini bukan tentang lagunya Banda Neira. Bukan pula tentang puisi sarat makna. Cuma cerita tentang bergantinya asa–suatu tahap dalam kehidupan manusia yang ternyata tak terhindarkan juga. Coba tanyakan kembali, apa cita-citamu saat masih kecil dulu? Apakah sama dengan pekerjaan yang kamu jalani saat ini? Kalau iya, mungkin kamu termasuk orang yang sangat konsisten dan…
Tag: karir
Graduated (again)
Pernah dengar istilah “graduation effect“? Itulah perasaan yang muncul seperti saat kamu lulus sekolah–ketika kamu akan meninggalkan suatu tempat, orang2 di situ, dan semua kenangan yang ada di dalamnya. Rasanya nano-nano kan. Antara sedih karena harus pergi dari tempat yang berkesan dalam, tapi juga lega karena akan segera menyongsong masa depan. Dan saya sedang mengalami…
Newbie Diary (2): Tempat Kerja Baru
I believe that all things happen in our life, all places we end up to, all people we end up with, are all a ‘destiny’. Ya, semuanya itu takdir. Seperti juga jodoh, rezeki, dan kematian; sekolah kita, tempat kuliah kita, tempat kerja kita, semua itu takdir. Takdir yang kita usahakan sendiri…tapi percaya atau enggak, ada…